Thursday, April 7, 2011

Grafik Fungsi Trigonometri

1. Grafik y = sin x

Dari gambar diperoleh:
- Nilai Maksimum = 1
- Nilai Minimum = -1
- Periode = 360 derajat
2. Grafik y = cos x

Dari gambar diperoleh:
- Nilai Maksimum = 1
- Nilai Minimum = -1
- Periode = 360 derajat
3. Grafik y = tan x

Dari gambar diperoleh:
- Nilai Maksimum = tidak ada
- Nilai Minimum = tidak ada
- Periode = 180 derajat

Dengan melihat nilai maksimum dan minimumnya serta periodenya maka kita kita dapat menentukan persamaan dari sebuah grafik yang diketahui dan sebaliknya.
Dari contoh diatas, persamaan grafik dapat dirumuskan:
y = a sin (kx + b) atau y = a cos (kx + b)
dengan,
nilai minimum = -a
nilai maksimum = a
periode = 360/k
Khusus untuk fungsi tangen, maka grafik y = a tan (kx + b) mempunyai:
periode = 180/k derajat
maksimum dan minimum tidak ada.

Latihan soal:
Tentukan fungsi dari grafik berikut:
a.
b.
c.
d.

12 comments:

Anonymous said...

Itu pakai rumus yang titik maksimun dan minimum itu kan Bu?

Dika Atmawati S (09 / X8)

Anonymous said...

bu q ora mudheng


laela 17/x8

Anonymous said...

bu........ak gtau cra ngerjainnyaa... :)

amalia/x8

nining said...

dika, ya bener.
amalia, sebutkan saja itu grafik fungsi apa?

Anonymous said...

Razis:"Bu aq dah ngomen trus disuruh ngerjain yang grafiknya bikin bingung jika tanpa dihitung."hohoho. . .

Haidar:"wah soalnya mudah tapi jawabannya
sulit.
overall this work is interesting
(Salam untuk para mamen,and X.8)


WE ARE LOVING MATH. . . ..

nining said...

Terima kasih Razis dan haidar, dengan melihat grafiknya bisa diperoleh nilai maksimum dan minimumnya, juga periodenya. Dari situ bisa diketahui fungsinya.

Anonymous said...

bu, itu gimana to. saya aja kalo dijelasin dikelas mubeng, apalagi gambarnya diblog...
makasih buk = D

nadya//

Anonymous said...

Akbar: bu..,kalau yg (D) cara cari titik maksimum sama minimumya gimana???

Anonymous said...

"Wwwaaahhh! Setelah dilihat - dilihat, the questions are interesting! I want to do that!"
SPIRIT!

(Haidar / 13)

Anonymous said...

Answer : The function of graphic
A. y = 2 sin 2x.
B. y = 2 sin x + 2.
C. y = 2 cos 2x.

"Bu, semua jwbnku bnr, ga? Tp, untuk yg 'd' blum sy krjkan, sy bingung. :( Truz, gmn caranya, Bu?"
(HAIDAR / 13 / X - 8)

Anonymous said...

kalau grafik dari y = sin (kuadrat) x + cos (kuadrat) x =...?


"kalau bisa kirimi aku kirimi jawabannya via email di gcoklat72@yahoo.com"

Anonymous said...

hai
sayang. . . .

Post a Comment

Blogger templates